Mensos Risma Jawab Pertanyaan Hakim MK Soal Bansos Pemilu

Dicecar Pertanyan Hakim MK, Mensos Risma Sebut Dia Tak Urus Bansos dalam Bentuk Barang Sejak Jadi Menteri

DiksiNasi, Jakarta – Menanggapi pertanyaan Hakim Mahkamah Konstitusi (MK) terkait penyaluran bantuan sosial (bansos) di bulan Januari hingga Februari 2024, Menteri Sosial (Mensos) Tri Rismaharini (Risma) mengungkapkan bahwa pencairan bansos pada awal tahun telah dilakukan sebelum dirinya menjabat sebagai Menteri Sosial. Dia menjelaskan bahwa penyaluran tersebut dilakukan karena memang dibutuhkan oleh masyarakat yang tidak mampu…

Read More
KPU Ciamis Berbagi di Ramadhan 1445 H Wujud Rasa Syukur

KPU Ciamis Berbagi Kebahagiaan di Ramadhan, Realisasi Syukur Sukses Pemilu 2024

DiksiNasi, Ciamis – Dalam suasana bulan Ramadhan yang penuh berkah, Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Ciamis mengadakan acara santunan dan buka puasa bersama dengan anak yatim di lingkungan KPU setempat, pada Jumat (29/03/2024). Bertempat di Aula Kantor KPU Kabupaten Ciamis, kegiatan ini dihadiri oleh para pejabat utama di lingkungan KPU, termasuk Dede Hilman Nulhakim, Tohirin,…

Read More
Dugaan Money Politik Caleg RA Berlanjut ke Laporan DKPP

Gonjang – Ganjing Kasus Dugaan Money Politik, Makin Memanas Setelah Kuasa Hukum Lanjut ke DKPP

DiksiNasi, Jakarta, Indonesia– Kuasa hukum pelapor dalam kasus dugaan praktik money politik yang melibatkan Calon Legislatif (Caleg) DPR RA dari Dapil X Jawa Barat menyatakan langkah strategis menuju Dewan Kehormatan Penyelenggara Pemilu (DKPP) sebagai respons atas penanganan kasus oleh Gakumdu Bawaslu Ciamis yang dirasa belum memuaskan. Elit Nurlitasari, mewakili tim kuasa hukum, menegaskan langkah ini…

Read More
Hak Angket dan Perspektif dari 2 Partai Besar: Dinamika Politik!

Dinamika Penggunaan Hak Angket: Perspektif dari Partai NasDem dan PKS

DiksiNasi, Jakarta – Dinamika politik terkini di Tanah Air menghadirkan diskusi intens terkait dengan penggunaan hak angket di Dewan Perwakilan Rakyat (DPR). Dalam konteks ini, Partai NasDem dan PKS menyampaikan pandangan yang menarik, menggambarkan kompleksitas hubungan politik di tingkat nasional. Tanggapan Nasdem Partai NasDem, melalui Bendahara Umumnya, Ahmad Sahroni, menyoroti pentingnya instruksi dari ketua umum…

Read More
Caleg Pan Dapil 4 Ciamis, Kenalkan Cara Menyoblos Pada Warga

Caleg PAN Dapil 4 Ciamis, Hendra, Memperkuat Silaturahmi dengan Pendekatan Unik

DiksiNasi, CIAMIS –  Hendra, S.H, Caleg dari Partai Amanat Nasional (PAN) untuk Dapil 4 Ciamis, yang mencakup Kecamatan Rajadesa, Rancah, Cisaga, Sukadana, dan Tambaksari, melaksanakan kunjungan silaturahmi pada Sabtu, (27/01/2024). Edukasi Pemilu Dalam kunjungannya, Hendra menjelaskan bahwa tujuan utama adalah bersilaturahmi dan memberikan edukasi singkat kepada masyarakat tentang prosedur pencoblosan, mulai dari pemilihan Presiden, DPD,…

Read More
Surat Suara, KPU Segera Kirim Gantinya Kata Bawaslu Tidak Usah!

KPU Sebut Surat Suara di Taiwan Rusak dan Tidak Sah, Bawaslu Berpendapat Sebaliknya

DiksiNasi, Taiwan – Ketua Komisi Pemilihan Umum (KPU), Hasyim Asyari, mengonfirmasi bahwa surat suara di Taiwan adalah produksi KPU. Meski demikian, terdapat ketidaksesuaian dalam prosedur pengirimannya. KPU Distribusikan Surat Suara Baru Surat suara yang sudah tercoblos oleh warga Indonesia di Taiwan dianggap tidak sah dan rusak. KPU berencana mendistribusikan dokumen baru dengan jumlah sesuai yang…

Read More
SDM KPU Ciamis Tuai Kontroversi, Publik Tanyakan Kirab Pemilu

Kontroversi Kredibilitas Ketua Divisi Sosialisasi dan SDM KPU Ciamis: Kirab Pemilu dan Pergantian Penyelenggara Menimbulkan Pertanyaan

DiksiNasinews.co.id, Ciamis – Ketua Divisi Sosialisasi dan Sumber Daya Manusia (SDM) Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Ciamis, kini mendapat sorotan tajam terkait kredibilitasnya. Beberapa program kerja yang pelaksanaannya oleh divisi ini, menuai pertanyaan tanpa klarifikasi yang memadai. Hal tersebut, tentu saja menimbulkan kekhawatiran terhadap transparansi penyelenggaraan pemilu. Komentar Ketua SAPMA PP Ketua terpilih Satuan Siswa, Pelajar,…

Read More
Pemilu 2024 Membuka Peluang Menjadi KPPS, Segini Gajinya

Siapa Cepat Dia Dapat! Berapa Sih Besaran Gaji KPPS Pemilu 2024 dan Bagaimana Cara Daftarnya? Simak Disini Saja

DiksiNasinews.co.id, Ciamis – Salah satu peran kunci dalam Pemilu 2024 adalah Kelompok Penyelenggara Pemungutan Suara (KPPS). Berapa nominal gaji petugas KPPS? Berikut informasinya. Menurut PKPU Nomor 8 Tahun 2022, KPPS Pemilu merupakan petugas sementara yang dibentuk oleh Panitia Pemungutan Suara (PPS) untuk melaksanakan pemungutan suara dan penghitungan suara Pemilu di Tempat Pemungutan Suara (TPS). Anggota…

Read More
GMNI Geruduk Bawaslu Menyoal Kode Etik Sidang PPS KPU

GMNI Ciamis Geruduk Bawaslu Menyoal Kode Etik Persidangan Pelanggaran KPU

DiksiNasinews.co.id, Ciamis – Gerakan Mahasiswa Nasional Indonesia ( GMNI ) Ciamis menyambangi kantor Badan Pengawas Pemilihan Umum ( BAWASLU ) untuk melakukan audiensi terkait sidang dugaan pelanggaran administratif penjaringan Panitia Pemungutan Suara ( PPS ), Jum;at ( 10/02/2023 ). Audiensi menyoal etika Bawaslu dalam pelaksanaan sidang pembacaan laporan pada Selasa (07/02/2023). Pelapor yang membacakan materi…

Read More

KPU Ciamis Lantik 795 PPS, Wabup Yana : Petugas Harus Pahami Tata Aturan dan Junjung Tinggi Netralitas

DiksiNasinews.co.id, CIAMIS – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Ciamis melantik 795 orang anggota Panitia Pemungutan Suara (PPS) dari 265 desa/kelurahan se-Kabupaten Ciamis, di Gedung Islamic Center Ciamis Jawa Barat, Selasa (24/01/2023). Ketua KPU Ciamis, Sarno Maulana Rahayu mengatakan kegiatan pelantikan PPS ini merupakan salah satu tahapan dalam rangka mensukseskan pelaksanaan Pemilu dan Pemilihan Kepala Daerah…

Read More