GoTo Merugi 90 Trilyun, Lakukan Buyback Demi Pemulihan

Transformasi GoTo: Strategi Pemulihan dan Dinamika Bisnis Digital Buntut Merugi 90 Trilyun

DiksiNasi, Jakarta – PT GoTo Gojek Tokopedia Tbk (GOTO), raksasa teknologi Indonesia, menapaki tahun 2023 dengan serangkaian tantangan dan pencapaian yang signifikan. Di tengah persaingan ketat dan dinamika pasar digital yang cepat berubah, GOTO membukukan total nilai transaksi bruto (gross transaction value/GTV) sebesar Rp606,55 triliun. Angka ini, meski sedikit menurun 1,1% dari tahun sebelumnya, menegaskan posisi…

Read More
Grab Akuisisi TransCab, Goto Melemah Siapa yang Untung ?

Grab Akuisisi TransCab, Saham Goto Melemah, Siapa yang Diuntungkan ?

DiksiNasinews.co.id, Jakarta – Perusahaan ride-hailing terbesar di Asia Tenggara, Grab Holdings Ltd, telah mengumumkan niatnya untuk mengakuisisi Trans-cab, operator taksi terbesar ketiga di Singapura. Langkah ini telah menarik perhatian regulator lokal dan memunculkan kekhawatiran terkait persaingan di pasar ride-hailing. Akuisisi Ribuan Taksi Akuisisi ini akan mencakup sekitar 2.200 taksi dan lebih dari 300 kendaraan sewaan…

Read More
Saham PT GoTo yang merupakan kolaborasi antara Gojek dan Tokopedia merosot tajam beberapa waktu ini. Kinerja saham GoTo tertekan bahkan sempat berada di bawah Rp100 per saham

Saham GoTo Terjun Bebas di Bawah Cepe per Saham, Ini Penyebabnya

DiksinasiNews.co.id, Jakarta – Saham PT GoTo yang merupakan kolaborasi antara Gojek dan Tokopedia merosot tajam beberapa waktu ini. Kinerja saham GoTo tertekan bahkan sempat berada di bawah Rp100 per saham, jauh di bawah harga penawaran umum saham perdana atau initial public offering (IPO) yaitu sebesar Rp338 per saham. Pekan lalu, platform m.bisnis.com melaporkan bahwa saham…

Read More