Responsivitas Pejabat Ciamis, Bupati: Jangan Susah Dihubungi!

Kebijakan Baru Bupati Ciamis di Akhir Masa Jabatan, Memperkuat Akses dan Responsivitas Pejabat

DiksiNasi, Ciamis, Jawa Barat -Di penghujung masa jabatannya, Bupati Ciamis, Herdiat Sunarya, menegaskan pentingnya keterbukaan dan responsivitas pejabat terhadap masyarakat. Jaga Responsivitas Pejabat Dalam seremoni pelantikan 146 pejabat baru di Pendopo Kabupaten Ciamis pada Jumat, 19 April 2024, Herdiat menginstruksikan para pejabat, baik yang baru maupun yang lama, untuk selalu mudah dihubungi oleh publik. “Pejabat…

Read More