Kode Etik Jurnalistik Menjadi Pedoman Wartawan dalam Bertugas

Kode Etik Jurnalistik Menjadi Pedoman Bagi Para Jurnalis dalam Mengemban Tugas Menjadi Pewarta

DiksiNasinews.co.id – Sebagai seorang wartawan profesional, penting untuk memahami bahwa landasan kode etik jurnalistik merupakan aspek yang sangat penting dalam menjalankan tugas-tugas jurnalisme. Ini adalah pilar utama yang memandu perilaku wartawan dan memastikan bahwa informasi yang disampaikan kepada masyarakat adalah akurat, berimbang, dan bermanfaat. Kepentingan Publik dan Kebebasan Pers Kode etik jurnalistik selalu mengacu pada…

Read More
Hari Kebebasan Pers Sedunia, Mari Bebas Berekspresi Gambar : DiksiNasi

Hari Kebebasan Pers Sedunia, Mari Berekspresi dengan Bebas, Lepaskan Belenggu Informasi

DiksiNasinews.co.id – Setiap tahun, berbagai kalangan memperingati Hari Kebebasan Pers Sedunia sebagai pengingat, perayaan, dan penghormatan atas prinsip kebebasan pers bagi jurnalis di seluruh dunia. Tahun ini, peringatan ke-30 tahun Hari Kebebasan Pers Sedunia akan diperingati pada tanggal 3 Mei. Selain itu, peringatan ini juga menjadi momen evaluasi dan perbaikan diri bagi para insan pers…

Read More

KUHP Tanpa Melibatkan Partisipasi Komunitas Ancam Kemerdekaan Pers, Jubir KUHP Tepis Tudingan

DiksinasiNews.co.id, JAKARTA – Dewan Pers dan Aliansi Jurnalis Independen (AJI) menyayangkan Pemerintah dan DPR RI telah mengesahkan Kitab Undang-undang Hukum Pidana (KUHP) ke Undang-Undang. Pasalnya pengesahan KUHP tersebut tanpa melibatkan partisipasi masyarakat, salah satunya komunitas pers. Ketua Komisi Hukum dan Perundang-Undangan Dewan Pers, Arif Zulkifli, dalam keterangannya, Jumat (9/12/2022), KUHP baru bisa berbahaya bagi kemerdekaan…

Read More

Menulis dari Hati Lebih Mulia dari Sekadar Bisnis?

DIKSINASI, OPINI DIKSI – Jangan menulis tentang jalannya pertandingan piala dunia, jika kamu tak suka sepakbola. Jangan menulis tentang potensi wisata, jika kamu tak suka jalan-jalan. Bahkan kamu tak perlu menulis tentang dunia politik, jika kamu lebih suka menonton film horor ketimbang menonton berita. Apapun pekerjaannya, apabila kita mengerjakan dengan hati maka pekerjaan itu terasa…

Read More