Kenaikan Cukai Hasil Tembakau dan Pengaruhnya bagi para Penikmat di Indonesia
DiksiNasi, Jakarta – Rokok terus menjadi salah satu komoditas yang paling diminati di Indonesia, meskipun telah ada kampanye keras tentang bahayanya. DBHCHT Naik Menurut laporan Badan Pusat Statistik (BPS), rata-rata pengeluaran per kapita untuk rokok di dalam negeri mencapai Rp85.630 dalam sebulan pada September 2022. Meskipun demikian, kampanye anti-merokok tampaknya belum sepenuhnya berhasil, mengingat masih banyaknya…